
Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi tips tentang "Cara Merawat Baterai Laptop yang Baik dan Benar". Baterai laptop (notebook/netbook) adalah komponen penting yang terdapat pada laptop, tentunya karena baterai laptop adalah catu daya (power supply) laptop. Walaupun baterai laptop ini adalah komponen yang penting namun masih banyak yang kurang peduli dengan baterai tersebut.Kalau baterai rusak tentunya gak bisa jalan itu laptop kecuali...[Readmore]